Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas

Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas - Hallo sahabat infomasi berita unik dan pengetahuan, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Activity, Artikel Gadget, Artikel Inspiring, Artikel Interest, Artikel Photography, Artikel Technology, Artikel Tips Trick, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas
link : Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas

Baca juga


Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas

Karya Fotografi Berkualitas

10 Cara Optimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas

Tags: Interest - Photography - Technology - Gadget - Activity - Inspiring
rootfallen
UserID: 7390242
Banner

Buat agan yang hobi fotografi tapi belum punya kamera yang kelas tinggi, agan bisa coba beberapa tips dibawah ini untuk mengoptimalkan kamera ponsel agan agar menghasilkan karya fotografi yang berkualitas.

Quote:1. Aturlah jarak ideal dengan objek

Karya Fotografi Berkualitas
Kamera ponsel kebanyakan tidak dibekali lensa zoom maksimal. Jadi, pastikan kita dekat dengan objek yang akan dibidik. Format pengambilan foto close up membuat hasil foto terlihat jauh lebih detail.

Tapi, tetap jaga jarak dengan objek. Mode pengambilan gambar makro tidak selalu bisa dijumpai di ponsel. Pengambilan gambar yang terlalu dekat bisa membuat gambar menjadi kabur.

Quote:2. Pilih resolusi tinggi

Karya Fotografi Berkualitas
Perbedaan kualitas foto antara resolusi tinggi dan rendah tidak akan terlihat di layar ponsel. Makin tinggi resolusi yang Anda pakai, makin baik hasil gambarnya.

Perbedaan ini akan terlihat saat foto hasil jepretan ponsel dipindah ke layar komputer.

Quote:3. Pengaturan cahaya/sensitivitas dalam mengatur cahaya

Karya Fotografi Berkualitas
Bidiklah objek gambar pada cahaya yang cukup, kecuali ponsel kamera Anda memiliki flash terintegrasi. Saat memotret di bawah terik sinar matahari, objek jangan membelakangi datangnya cahaya.

Namun, hal ini bisa kita langgar ketika ingin bereksperimen membuat foto siluet. Karena, cahaya salah satu faktor penting untuk menghasilkan karya fotografi yang optimal.

Quote:4. Selalu perhatikan background

Karya Fotografi Berkualitas
Hal ini tidak lain adalah bertujuan supaya jangan sampai latar belakang mengganggu objek. Tempatkan objek berlatar belakang yang tidak terlalu sibuk.

Jangan sampai pohon yang ada di belakang objek, misalnya, seolah-olah tumbuh dari kepala si objek.

Quote:5. Dari segi lensa, pastikan dalam kondisi bersih

Karya Fotografi Berkualitas
Mayoritas ponsel kamera tentunya tidak dilengkapi penutup lensa, di sini Kita dituntut untuk menjaga dan membersihkan lensa sebelum berfoto.

Quote:6. Mencoba berbagai sudut pemotretan

Karya Fotografi Berkualitas
Jika kapasitas memori mencukupi, jangan takut bereksperimen. Cobalah mengambil foto dengan angle berbeda-beda. Dijamin foto akan terlihat tidak monoton dan lebih kreatif.

Quote:7. Perhatikan dan cek pengunaan memori untuk penyimpanan foto

Cek dan periksalah kembali ponsel, apakah memori cukup untuk mengabadikan objek foto yang akan diambil, dengan memastikan selalu ada kapasitas memori yang cukup untuk mengambil foto.

Hal ini bisa diatasi dengan membiasakan untuk memindahkan foto ke memori komputer atau eksternal hard disk.

Quote:8. Jaga konsentrasi dan keseimbangan

Upayakan kondisi dan posisi tubuh serta tangan kita jangan sampai bergoyang saat tombol shutter ditekan. Ini untuk menjaga agar foto tidak kabur (blur) dan kelihatan tidak fokus.

Quote:9. Kenali fitur pemotretan di ponsel Anda

Ponsel berkamera untuk tipe-tipe tertentu seperti mid-end dan high-end umumnya memiliki fitur cukup lengkap. Di sana bisa ditemukan pengaturan brightness, exposure, white balance, dan sejumlah fitur lain.

Sesekali, sempatkanlah untuk mengeksplorasi fitur apa saja yang ada di ponsel. Dengan mengenal perangkat yang digunakan, kita bisa menggunakannya dengan optimal.

Quote:10. Perbaiki dengan software olah digital

Karya Fotografi Berkualitas
Jika kita masih kurang puas dengan hasil fotonya, sah-sah saja jika ingin memperbaiki intensitas cahaya, warna, dan komposisi yang mungkin tidak terjangkau oleh kamera ponsel dengan menggunakan software olah digital seperti Photoshop dan sebagainya.

udah segitu aja gan tipsnya Emoticon , semoga informasi diatas membantu agan - agan.
Terimakasih telah berkunjung ke thread ane gan. Emoticon

Quote:Karya Fotografi Berkualitas
Beberapa hasil foto dari jepretan agan-agan Emoticon
Spoiler for hasil foto hp:
Quote:Original Posted By akuiblis
Spoiler for hasil kamera hp:
Karya Fotografi BerkualitasKarya Fotografi BerkualitasKarya Fotografi BerkualitasKarya Fotografi BerkualitasKarya Fotografi Berkualitas

komposisi juga penting gan, apa yg d pelajari di fotografi professional bs dterapkan juga di kamera ponsel namun dgn keterbatasan. tp tetep bisa d maksimalin kok, tau fitur terbaik ponsel anda dan andalkan itu untuk hasil foto yg maksimal

Quote:Original Posted By Yusuno
numpang nimbrung gan~
pake ipon semua~ Emoticon

Spoiler for kota:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By hinggapinter
nambahin dong gans, ini pake xiaomi redmi 1s
jembatan suramadu. kalo berkenan pejwan pls

Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By naufalnael
Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

hasil foto ane pake mode sport

Quote:Original Posted By keristiar
Memang, kdang pada saat tetentu HP jadi andalan, di samping simple. ringan dan multi fungsi. ini jepretan pake Sony jadul :

menurut w bagus sih, masih ada banyak tapi blom ijin sama some one hihihi

Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

ini di ujung genteng, tahun 2012 akhir, keknya....ada salah satu yang mantab tapi ada some one di situ,..pantai nya di sana juga

Quote:Original Posted By jangkrik.tshirt
Kalo foto hasil kamera ane yang ini gimana kualitasnya gan? Emoticon

Spoiler for hasil foto kamera:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By stya18
bt tambahan gan
klo mau motret mode macro tambah external lensa gan biar lebih tajam hslnya.

ijin share hal jepretan pake hp butut Emoticon

Spoiler for macro:
Karya Fotografi Berkualitas


Quote:Original Posted By badutpelawak
nyumbang foto gan, ini ane ambil dari hp ane sendiri... ane suka banget sama gaya tiltshift gan, dan inilah hasilnya...

Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

Karya Fotografi Berkualitas

Yang atas ane ambil pake zenfone 4 pake effek dari kameranya... Kalo yang bawah pake Young dengan tambahan effek dari awesome miniature pro

Quote:Original Posted By ririz7
Ikuta pajang hasil karya ane Emoticon
Foto anak ane gan, ditambah tulisan biar kaya cover film Emoticon

Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By tuckerinside
boleh juga tuh gan Emoticon

Spoiler for hasil foto camera hp:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By TomoTaro
Spoiler for new kuta beach:
Karya Fotografi Berkualitas

jangan ragu untuk mencoba panorama modenya gan, ini cuma pake nokia lumia 520..

Quote:Original Posted By itoooooman
karya ane gan

Spoiler for :
Karya Fotografi Berkualitas
diedit pake instagram
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By lambengewe
Ijin pajang hasil pencetan ane

Spoiler for foto hp:

Karya Fotografi Berkualitas

Karya Fotografi Berkualitas

Sekian dulu gan

Quote:Original Posted By rick101
Ikutan gan Emoticon

Spoiler for jepretan hp:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for Gunung Cikuray:
Karya Fotografi Berkualitas

Masih amatiran gan Emoticon

Quote:Original Posted By sufyanzauri
Nyoba ngikutin saran dari agan

Spoiler for Gembok:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By badutpelawak
sama-sama gan, ini ane kasih contoh hasil foto ane yang pake kamera galaxy-y 2 mp

Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By AR1GA
Spoiler for buka:
Karya Fotografi Berkualitas

ini juga hasil jepretan ane gan, manual fokus di pagi hari
kamera 5MP

Quote:Original Posted By cyber crime
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

nambahin tuh gan
keren ga cara gue ambil foto

Quote:Original Posted By roseforpi
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

hasil jepretan hp ane gan, pake zenfone 5

Quote:Original Posted By vegapluto
ini hasil kamera imo s89 ane

Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By rahmat15
@rootfallen
Pajang punya ane juga gan Emoticon

Spoiler for Jepretan 1:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for Jepretan 2:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for Jepretan 3:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By onggoinggi
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By kaskusbikinoon
Izin naro hasil jepretan ane pake ipon 4s

Di pinggir jalan pd. betung
Spoiler for pinggiran:
Karya Fotografi Berkualitas

Berasa buka di indo.. Hahahaa..

Quote:Original Posted By kingkong48
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

pake zenfone5 gan, lumayanlah

Quote:Original Posted By fajarhawke
ikutan deh

Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By yogaparguit
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

mejeng gan..foto jepretan ane..pk hp polytron..di edit sedikit pk aplikasi edit foto..page one kl berkenan gan..
Emoticon

Quote:Original Posted By JoshuaKovanov
jika berkenan bisa ditaro di page one gan (:

Spoiler for foto:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for foto:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for foto:
Karya Fotografi Berkualitas

Spoiler for foto:
Karya Fotografi Berkualitas

semua dari kamera iPhone ane gan (:

Quote:Original Posted By birudihatiku
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

nih gan hasil kamera hengpon cina ane, bagus gak? Emoticon

Quote:Original Posted By jojojeje3434
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Pure dari handphone

Quote:Original Posted By baskorozz
nubi ijin nimbrung ya gan Emoticon

Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By P.Indra.R
ijin share foto dari hp ane gan Emoticon

Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By aRieF034230
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

iseng ah

Quote:Original Posted By Rockside89
gambar ane gan di pantai timang wonosari

Spoiler for Pure dari HP:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By AR1GA
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

nambah lagi lah gan, seneng juga soalnya
ini sore hari pake efek panorama hape ane zenfone 4

Quote:Original Posted By samefvck
a pake hp gan. Cross a7s
Spoiler for foto:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By AR1GA
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

nambah lagi ya gan ya
moga ada salah satunya yang pejwan
ini lagi di boncengan

Quote:Original Posted By Trinitroluena
Nyumbang gan,ane pake Xiaomi Redmi 1S
ane lebih suka gambar jarak dekat,texture aslinya biar ttp keliatan..

Spoiler for Kadaj:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By halim919
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By andhym
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Berbagi, walau biasa aja Emoticon
Pake lumia 520

Quote:Original Posted By cekuwok
Emoticon
bagus bagus ya?
Spoiler for ane nyumbang juga:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By .ijoe25.
coba upload foto kamera hp ane
Spoiler for hape:

Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By elor68
ikutan ah..
Spoiler for Kamera S3:
Karya Fotografi BerkualitasKarya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
lokasi: Pantai Karang Hawu, Pelabuhan Ratu Sukabumi

Quote:Original Posted By yoshimouri
ikutan gan hasil foto ane pake hh lokal Emoticon
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By sukebe.inside
Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By sukebe.inside
ada lagi gan

Spoiler for Open:
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas
Karya Fotografi Berkualitas

Quote:Original Posted By civpapercraft
nice info gan.. emang bener meskipun kemampuan terbatas, tapi kalau di maksimalkan pake teknologi sekarang pasti bisa mendapatkan hasil yg ciamik.

Foto Foto dari agan agan juga ajib ajib dah.Emoticon
ijin share foto dari hp ane gan.
Spoiler for Pake siomay beras merah:

Karya Fotografi Berkualitas/spoiler]

Karya Fotografi Berkualitas
Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas
Source: http://www.kaskus.co.id/thread/547be5c51cbfaa7c2c8b4580/10-cara-optimalkan-kamera-ponsel-jadi-karya-fotografi-berkualitasCategory:
Tips Trick


Demikianlah Artikel Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas

Sekianlah artikel Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas dengan alamat link http://gakbosan.blogspot.com/2015/01/tips-mengoptimalkan-kamera-ponsel-jadi.html?m=0

0 Response to "Tips Mengoptimalkan Kamera Ponsel Jadi Karya Fotografi Berkualitas"

Post a Comment

cari artikel disini